Rabu, 06 Januari 2010

DESAIN 3D MENGGUNAKAN Google SketcUp

1.1 GOOGLE SKETCHUP

Google Sketchup merupakan program gratis (freeware) yang digunakan untuk mendesain model 3 dimensi dengan cepat dan mudah,dengan Goolgle SketchUp anda dapat mendesain gedung-gedung,perumahan,meja,kursi,mobil ,kubus,bahkan layaknya sebuah kota.program ini relatif lebih mudah untuk dipelajari daripada program 3 dimensi lainnya sehingga siapapun dapat menggunakan Google Sketchup.karena program gratisan,anda dapat mendownload di internet melalui alamat http://sketchup.google.com.
Saat ini,Google menyediakan dua versi unduh,yaitu gratis dan berbayar.Google Sketchup merupakan versi gratis disediakan oleh Google,sedangkan versi bayar adalah disediakan oleh Google SketchUp Pro 6.pada dasarnya kedua versi ini hampir sama.perbedaannya,pada versi berbayar dilengkapi dengan fasilitas yang memungkinkan pengguna mengekspor file pekerjaan mereka ke program aplikasi 3D yang lain.

Tapi anda tak usah kwatir ,karana hari ini aku akan memberikan program Google Sketchup dengan versi berbayar,karena saya telah membeli CD program dari pusat computer.
Anda dapat melihat contoh mendesain sebuah model rumah dari Google Sketchup.
















segera download yang asli

Tidak ada komentar:

Posting Komentar